
Medan, Gatra.com - Komisi VII DPR RI selalu mendukung langkah-langkah pemerintah dalam usahanya memberikan energi yang lebih murah untuk digunakan masyarakat, baik komersial maupun rumahan. DPR selalu mendorong pemerintah melalui PT. Perusahaan Gas Negara (Persero) mewujudkan komitmennya untuk memperluas pemanfaatan gas bumi kepada seluruh lapisan masyarakat.